ne">
• Jumlah penduduk miskin di Maluku pada Bulan September 2017 sebanyak 320,42 ribu jiwa (18,29 persen). • Dibandingkan dengan Bulan Maret 2017 jumlah penduduk miskin mengalami penurunan sebanyak 90 jiwa, sedangkan dari sisi persentase tingkat kemiskinan di Maluku pada September 2017 juga mengalami penurunan sebesar 0,16 poin.